Tuesday, 21 July 2015

Picisan #31

Adapun si malaikat dan syaitan dipertemu dalam satu makalah yang sama

Apa mereka juga akan turut berkelahi soal agama seperti manusia di dunia?

Tentang hak dan batil nya ciptaan-Nya
Tentang agung nya garis lurus yang mendorongi manusia
Tentang betapa agung-kah Tuhan kita?


No comments:

Post a Comment